Senin, 02 Maret 2015

KIAT SUKSES MELAMAR KERJA

Disampaikan oleh : Farida Hidayati

BIMBINGAN CARI KERJA

ØCara membuat surat lamaran kerja yang benar
ØCara membuat curriculum vitae yang compprehensive(mudah dimengerti)
ØMengenal berbagai interview
ØMemjawab secara  tepat semua pertanyaan pada interview
ØBagaimana mempersiapkan diri dan menghadapi wawancara  dan test masuk kerja
ØBagaimana mem-presentasikan diri sehingga menimbulkan penilaian positive dari para interviewrs
ØMengerti mengenai kompetensi yang diperlukan untuk sukses dalam pekerjaan
ØKita sukses dalam pekerjaan baru dan pengembangan karir diperusahaan

PADA WAKTU MENGIKUTI INTERVIEW

ØBeri salam pada interviewrs
ØAmbil inisitif membuka pembicaraan sebagai “ice breaking”
ØBuat diri anda comfortable, kalau perlu mintalah segelas air putih, kalau memungkinkan
ØKenlkan diri secara ringkas dan relevant
ØJawablah setiap pertanyaan secara baik untuk memuaskan interviewrs
ØMemanfaatkan papan tulis tulis atau flip yang tersedia
ØPresentasikan diri Saudara seakan “selling your self”
ØGunakan secra maksimal “flow diagram”
ØBersikaplah communicative
ØArahkan interviewr ketopik yang Saudara kuasai dan pahami dengan baik “strong points” Saudara.
 
TERIMA KASIH

Tidak ada komentar: